Di hari kamis pagi ini aku duduk menyendiri dirumahku di lantai atas.
Aku disini dapat melihat pemandangan di sekitar rumah.
Aku pun dapat merasakan betapa sejuknya udara pagi hari ini.
Langit begitu cerah.
Burung-burung pun berkicau sangat merdu.
Ku dengar suara kereta api yg memecah keheninganku.
Meskipun aku hidup di kota, tapi aku seperti merasakan hidup di pedesaan yg udaranya masih sejuk, udaranya bersih, kicauan burung yang menambah pagi hari ini menjadi indah.
Desiran angin yang melambaikan daun kelapa rumahku pun membuat hatiku saat ini berdecak kagum.
Memang indah karunia Tuhan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar